Cara Cetak Foto 3 x 4 dengan Ms Word 2007
Printing itu mudah apalagi soal print dikomen teks biasa, lalu bagimana cara print foto 3x4 ?
cara nya sangat mudah berikut cara setel print foto 3x4, 4 dengan mudah :
1.Anda bisa mengklik foto di folder tempat Anda menyimpan foto tersebut dan kemudian tekan Ctrl+C lalu masuk ke halaman Miscrosoft Word setelah itu tekan Ctrl+V maka foto yang Anda inginkan akan terpaste di halaman word tersebut.
2.klik Insert yang ada di layar word paling atas, kemudian klik Picture dan carilah foto di folder sesuai dengan yang Anda inginkan, jika sudah ketemu maka klik foto itu dan klik insert yang ada di bagian bawah, maka nanti foto yang Anda pilih tadinya akan muncul dilayar Miscrosoft Word.
3.Setelah Anda memilih foto yang ingin Anda print nantinya, maka selanjutnya Anda bisa menentukan ukuran foto atau gambar tersebut dengan cara klik kanan pada Gambar, kemudian klik size and position.
4.etelah itu akan ada sebuah menu yang tampil nantinya, kemudian Anda bisa menentukan isi height (untuk tinggi) serta width (untuk ukuran lebar foto).
5.Kemudian hilangkan centang pada kolom Lock aspect ratio dan Relative to original picture size. Untuk ukuran foto dapat Anda tentukan sesuai dengan keinginan Anda pada daftar tabel ukuran foto dibawah, baik itu seperti 2×3, 3×4 dan juga 4×6.
6.kemudian langsung print dengan Ctrl + P
tabel foto untuk size atau ukuran foto yang benar agar rasio seimbang dan sesuai standar