Cara Cek Keaslian Ijazah
Banyak parameter yang diiput. Parameter utama adalah nomor ijazah. Nomor ijazah ini gak bisa dibuat-buat. Bila nomor ijazah ngarang-ngarang maka gak akan muncul data ijazah. Oleh karena itu e-ijazah sulit dipalsukan. Sulit bukan berarti gak bisa tapi peluang berhasil 0,00000001%.
Katakanya server bisa dibobol, tetapi menambahkan data base juga tidak gampang, karena data base itu berasal dari dapodik sekolah yang validasinya berlapis-lapis. Ada validasi kependdukan dan NISN. Validasi kependudukan juga banyak parameternya.
Jadi bila ada yang bilang e-iazah lebih gampang dipalsu dari pada ijazah tulis tangan, karena kurang paham aja. Dikaranya memalsu ijazah PDF itu cukup dengan EDIT PDF. Gak gitu ferguso
#ijazah #transkrip
