Di tahun 2023 ini, kebijakan bantuan operasional yang diberikan untuk pendidikan mengalami perubahan nomenklatur. Lebih tepatnya,
program bantuan operasional untuk pendidikan yang dulunya terpisah kini menjadi satu-kesatuan dalam Bantuan Operasional Satuan Pendidikan atau BOSP.
Dana BOSP adalah dana alokasi khusus nonfisik untuk mendukung biaya operasional nonpersonalia bagi satuan pendidikan. Setelah penggabungan nomenklatur, ruang lingkup dana BOSP di tahun anggaran 2023 ini dibagi menjadi 3 jenis. Apa saja kira-kira?
Yuk, simak artikelnya pada https://ditsmp.kemdikbud.go.id!
#DirektoratSMP #MerdekaBelajar
#DitjenPauddikdasmen