√ Begini Cara Mengatasi Flashdisk is Not Accessible (Flash disk nya jadi normal lagi)

 Assalamualaikum wr wb apa kabar sobat semua  semoga dalam keadaan sehat sehat saja 


]pada kesempatan kali ini admin akan memberikan sedikit ulasan bagaiamana Mengatasi Flashdisk is Not

 Accessible 

berikut Penyebab Flashdisk Not Accessible 

  1. Flashdisk Anda rusak (Dari komponennya)
  2. Melepas pasang flashdisk secara berulang-ulang
  3. Power supply komputer kurang stabil
  4. Flashdisk terkena virus tertentu (Misalnya virus shortcut)
  5. Umur flashdisk yang memang sudah lama
  6. Karena berubah menjadi RAW.
  7. Dan lain-lain.
√  berikut tips  Mengatasi Flashdisk is Not Accessible

Salahsatunya dengan menggunakan Command Prompt
 
Buka Command Prompt Klik tombol Windows + R > Ketik CMD > Kemudian klik OK (Bisa juga cari dan buka lewat kolom search).

Setelah itu ketik CHKDSK /R /F E: > Tekan Enter.



keterangan

Untuk huruf E: itu harus disesuaikan dengan letter flashdisk yang terbaca di komputer atau laptop Anda. 
Oh iya, selain perintah diatas, Anda juga bisa memasukkan perintah attrib -r -a -s -h *.* /s /d (untuk menampilkan file yang tersembunyi).

Demikian √  Begini Cara Mengatasi Flashdisk is Not Accessible (Flash disk nya jadi normal lagi)

Subscribe to receive free email updates: