bagi yang suka edit foto di Android pasti kenal dengan aplikasi PixelLab Buat yang belum tahu, PixelLab
adalah salah satu aplikasi edit foto terbaik di Android yang menawarkan berbagai kemudahan. Dengan
aplikasi ini, kamu bisa desain logo sendiri, desain cover buku, edit nomor racing star, edit foto, ganti
background dan masih banyak lagi.
Hal yang paling sering kita lakukan saat edit foto yaitu buat tulisan atau font pada gambar.
Bener nggak? Di PixelLab sendiri ada banyak font yang bisa kita nikmati seperti font standar Arial,
Comic Sans, Century Gothic, Times New Roman, dan font-font keren lainnya.
Namun terkadang, bebrapa font tidak ada di aplikasi PixelLab sehingga kita harus menambahkannya dari pihak ketiga.
nah berikut cara menambahkan Font di PixelLab
pertama buat lah tulisan apa saja kemudian sobat pilih Font > My Fonts > Ok
jangan lupa simpan semua font di internal ya