Rekomendasi Hp android Gaming Murah

Assalamualaikum apa kabar sobat semua bicara soal android tak lapes dari namanya hp gaming khusus untuk gaming biasanya dibekali dengan spesifikasi mumpuni dan performa ngebut. 

Tiga aspek yang penting untuk sebuah HP gaming adalah layar, kapasitas baterai dan chipset yang digunakan.


Layar dengan ukuran lebar dan kualitas baik membuat pengalaman kala bermain game makin smooth. Pilihlah ponsel dengan layar yang sudah memiliki teknologi minimal IPS LCD atau kalau bisa AMOLED untuk mengurangi banyaknya goresan.


Aspek kapasitas baterai membuat kamu lebih lama memainkan game yang kamu sukai. Saran dari tim Hitekno.com pilihlah ponsel yang sudah mengusung baterai minimal 5000 mAh.


Dan satu lagi jaringan 5G wajib di android sobat

Inilah rekomendasi HP murah untuk main game mulai Rp1 jutaan.


Redmi 9 T



Rilis: Januari, 2021

Layar: IPS LCD, 6.53 inches

Chipset: Qualcomm SM6115 Snapdragon 662 (11 nm)

CPU: Octa-core (4x2.0 GHz Kryo 260 Gold & 4x1.8 GHz Kryo 260 Silver)

GPU: Adreno 610

RAM: 4 GB, 6 GB

Memori Internal: 64 GB, 128 GB

Memori Eksternal: microSDXC (slot khusus)

Kamera Belakang: 48 MP + 8 MP + 2 MP + 2 MP

Kamera Depan: 8 MP

Baterai: Li-Po 6000 mAh, tidak dapat dilepas

Harga: Rp1,8 juta


Redmi 9T hadir dengan chipset kencang bernama Qualcomm Snapdragon 662. Berbekal chipset ini, Redmi 9T tergolong  powerful di kelasnya untuk gaming menengah, aktivitas hiburan, dan multitasking lancar tanpa lag.



Redmi 9T jadi produk yang menarik lantaran untuk pertama kalainya, produk Redmi series hadir dengan baterai berkapasitas 6.000 mAh. . Karena kapasitas baterai terbesar di seri Redmi ada di sekitaran 5.000 mAh.


Xiaomi sendiri mengklaim jika daya tahan bateria Redmi 9T dapat dipakai mendengarkan musik sampai 195 jam, menonton film selama 17 jam, bermain gim sampai 14 jam, dan menelpon selama 56 jam.


Selain dari kapasitas baterainya yang besar, Redmi 9T  juga telah menyediakan fitur pengisian cepat 18 W. Hal yang tentunya menarik mengingat di kelas harganya, paling banter dukungan pengisian cepat sampai 15 watt.


Yang mengejutkan, dalam kotak penjualan, Redmi 9T dibekali charger yang mendukung  daya 22,5 W. Dengan charger tersebut, Redmi 9T dapat terisi dayanya sampai penuh dengan kisaran waktu hampir 3 jam. Hal ini sangat wajar mengingat kapasitas baterainya yang mencapai 6.000 mAh.


Subscribe to receive free email updates: